Doa Istri Untuk Suami Yang Sedang Mencari Nafkah – Mempunyai seorang istri yang soleha merupakan dambaan bagi setiap pria. Nah sekarang tugasnya istri bagaimana melayani suami dengan sepenuh hati baik lahiriah maupun batiniah agar hubungan tetap langggeng sampai tua.
Tentunya dalam sebuah pernikahan kedua belah pihak saling mencintai. Salah satu bentuk kecintaan seorang istri bisa ditunjukkan dengan cara selalu mendoakan suami disetiap langkahnya guna untuk mencari nafkah yang halal untuk keluarganya.
Untuk itu bacaandoa.alwib.net kali ini akan memberikan bacaan doa untuk suami yang hendak mencari nafkah agar supaya lancar dan halal.

Doa Istri Untuk Suami Yang Sedang Mencari Nafkah (Bahasa Indonesia)
Silahkan dibaca didalam hati :
‘Ya Allah, limpahkanlah kemuliaan untuk suamiku yang telah memberikan hidupnya untuk melindungiku karena mencintaiMu, yang telah menyejukan hatiku ketika aku kalut & berkata, ‘aku mencintaimu.’ Ya Allah, terimalah doaku untuk suamiku, balaslah ia dengan cintaMu atas semua kebaikannya.
Amiin Ya Rabbal Alamin…
Saya wajibkan bagi para istri untuk mendoakan suaminya selalu terutama dalam mencari nafkah untuk keluarga. Lancarkan rezekinya dan jagalah ia dalam memperjuangkan keluarga kecilnya. Itulah Doa Istri Untuk Suami Yang Sedang Mencari Nafkah dalam bahasa indonesia agar mudah dibaca dan dipahami. Semoga bermanfaat, dan semoga keluarga anda selalu dalam perlindungan Allah SWT. Amiin.